Kupangberita.com, — Wakil Bupati Kupang, Jerry Manafe minta seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintahan Kabupaten Kupang dalam bekerja selalu menjaga kekompakan dalam tim kerja.
“Menjaga kekompakan itu sangat mulia. Bukan sebaliknya saling menjatuhkan, kerja cari muka. Dan jangan membedakan staf.
Hindarilah kemunafikan, jangan ada perbedaan dalam tim kerja, ini anak tiri, ini anak emas, ini anak pungutan. Itu tidak baik.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Bekerjasama dan sama-sama bekerja, berkolaborasi untuk membangun Kabupaten Kupang,”Kata Jerry Manafe saat memimpin upacara kesadaran, Senin (17/04) di Oelamasi.
Halaman : 1 2 Selanjutnya