Scroll Ke bawah untuk melanjutkan

Pemkab Kupang Targetkan Indeks Pembagunan Gender 91,82 Poin di Tahun 2024

Avatar photo
Pemkab Kupang Targetkan Indeks Pembagunan Gender 91,82 Poin di Tahun 2024.
Pemkab Kupang Targetkan Indeks Pembagunan Gender 91,82 Poin di Tahun 2024.

Kupangberita.com, — Pemerintah Kabupaten Kupang menargetkan Indeks Pembangunan Gender (IPG) mencapai 91,82 point pada akhir tahun 2024. Saat ini IPG di Kabupaten Kupang baru mencapai 88,27 di akhir tahun 2022.

“Target besar tersebut, direalisasikan melalui kebijakan pembangunan yang diarahkan untuk meningkatkan pengarusutamaan gender.

Tentunya kebijakan tersebut kami laksanakan dengan dukungan Lembaga Mitra,”Kata Plt Sekda Kabupaten Kupang, Novita Foenay saat membuka Seminar memperingati Hari Perempuan Sedunia, di auditorium St.Paulus Universitas Katolik Widya Mandira Kupang, Jumat (10/03).


Powered By NusaCloudHost