Scroll Ke bawah untuk melanjutkan

Ekonomi  
Topik : 

Lowongan Kerja BUMN Perum Perumas Untuk Staf Pemasaran dan Keuangan, Apakah anda Berpotensi?

Avatar photo
perum perumnas

Kupangberita.com – Perum Pembangunan Perumahan Nasional (Perumnas) merupakan badan usaha milik negara Indonesia yang bergerak di bidang pembangunan perumahan.

Dengan lebih dari 600.000 rumah yang dibangun di lebih dari 150 kota di seluruh Indonesia, Perumnas mempunyai dampak yang signifikan terhadap pembangunan perumahan di tanah air.

Selain membangun rumah, Perumnas
juga mengoperasikan Hotel Harris Sentraland di Semarang melalui anak usahanya.

Selain itu, Perseroan mempunyai divisi beton pracetak dan divisi pengelolaan properti yang menunjang operasional usahanya.

Baca Juga:  Review Pembiayaan Sebelumnya, Bank NTT Cabang Oelamasi Gelar Customer Gathering

Sejak tahun 1952, pemerintah Indonesia secara aktif berupaya menciptakan perumahan yang layak dan terjangkau.

Pada tahun 1974, pemerintah Indonesia resmi mendirikan Perumnas dan BTN ditunjuk sebagai penyedia kredit perumahan.

Beberapa proyek residensial besar yang berhasil dilaksanakan Perumnas antara lain lokasi di Medan Helvetia, Palembang, Semarang, Makassar, Surabaya, dan Bandung.

Salah satu serviced apartemen terbaik di Perumnas, Samesta Apartment Jakabaring menawarkan 1.107 apartemen studio di Jakabaring Sport City Palembang.

Perumnas saat ini membuka lowongan kerja terbaru, memberikan kesempatan bagi individu yang berpotensi untuk bergabung dan berkontribusi dalam pengembangan perumahan yang berkelanjutan.

Baca Juga:  Dikatai Obyek Wisata Fatubraon dan Pantai Teres Tak Terurus, Simak Besaran Omzet PADnya

Staf Pemasaran

Anda yang kreatif dan bersemangat di bidang pemasaran, inilah kesempatan Anda! Perum Perumnas membuka lowongan untuk posisi Staf Pemasaran dengan tanggung jawab sebagai berikut:

  • Desain konten media promosi online & offline
  • Penjadwalan posting media sosial dan pembuatan video konten kreatif
  • Pengelolaan iklan digital berbayar
  • Pembuatan dan pengelolaan landing page / website

Spesifikasi/Kualifikasi:

Mahasiswa S1/D4 aktif minimal semester 7 di bidang Ilmu Komunikasi,


Powered By NusaCloudHost