Kemendesa PDTT Buka Lowongan Kerja Pendamping Desa

Reporter : Makson Saubaki Editor: Redaktur
Foto. Kemendesa PDTT Buka Lowongan Kerja Pendamping Desa.
Foto. Kemendesa PDTT Buka Lowongan Kerja Pendamping Desa.

Jadwal pelaksanaan seleksi promosi TPP Tahun Anggaran 2024 adalah sebagai berikut:

1. Pengumuman 13-14 Juli 2024
2. Penerimaan Pendaftaran 13-16 Juli 2024
3. Seleksi Administrasi 14-19 Juli 2024
4. Pemanggilan Seleksi 22 Juli 2024
5 . Seleksi Wawancara dan Dinamika Kelompok 23-27 Juli 2024
6. Penetapan Hasil Seleksi Promosi 29 Juli 2024
7. SK Pengangkatan TPP Hasil Promosi 30 Juli 2024
8. Kontrak Kerja 1 Agustus 2024.

Itulah informasi sekilah perihal seleksi promosi Pendamping Desa berdasarkan surat pengumuman nomor 1290/HMS.01.03/VII/2024  yang diterbikan oleh Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Pemberdayaan Masyarakat Desa, Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi.

Catatan: Jadwal sewaktu-waktu dapat berubah.***

 

Berita Terkini, Eksklusif di WhatsApp KupangBerita.Com

+ Gabung

Exit mobile version