Scroll Ke bawah untuk melanjutkan

Peduli Masyarakat Petani dan Peternak di Kabupaten Kupang, Ini yang Dilakukan Ansy Lema

Avatar photo
Foto. Anggota Komisi IV DPR-RI asal NTT, Yohanis Fransiskus Lema, S.Ip., M.Si saat usai memberikan Bimtek "Manajemen Pemeliharaan dan Ekonomi Ternak Sapi". Kepada petani dan peternak di Desa Noelbaki, Kecamatan Kupang Tengah, Kabupaten Kupang, Provinsi NTT, Rabu (19/10/2022).
Foto. Anggota Komisi IV DPR-RI asal NTT, Yohanis Fransiskus Lema, S.Ip., M.Si saat usai memberikan Bimtek "Manajemen Pemeliharaan dan Ekonomi Ternak Sapi". Kepada petani dan peternak di Desa Noelbaki, Kecamatan Kupang Tengah, Kabupaten Kupang, Provinsi NTT, Rabu (19/10/2022).

Hal ini untuk mengetahui sejauh mana tingkat kesadaran petani dan peternak dalam menanam pakan,”jelasnya.

Sementara menurut Ansy Lema, dalam sambutan pembukaan agenda Bimtek tersebut mengatakan bahwa berbicara mengenai sektor peternakan di NTT pada masa lalu merupakan lumbung ternak namun mengalami penurunan yang signifikan.

Scroll kebawah untuk lihat konten
Ingin Punya Website? Klik Disini!!!

Jumlah populasi ternak sapi di wilayah NTT per tahun 2021 sebanyak 1.248.930 ekor, populasi tertinggi setiap kabupaten di NTT yaitu Kabupaten Kupang dengan jumlah populasi sebesar 30.915 ekor, sementara jumlah populasi ternak babi sebanyak 2.598.370 ekor, jumlah populasi tertinggi yaitu Kabupaten Kupang sebanyak 474.396 ekor.

Baca Juga:  NTT Jadi Daerah Prioritas Swasembada Pangan, Bupati Kupang dan Ahmad Yohan Tanam Jagung Musim Kedua di Fatuleu

“Hal ini menunjukan bahwa Kabupaten Kupang sangat potensial untuk pengembangan ternak sapi dan babi,”kata Politisi Muda Asal PDIP ini.

“Mayoritas mata pencarian masyarakat NTT adalah pertanian peternakan, sementara di wilayah pesisir adalah nelayan.

Ini adalah identitas asli orang NTT yang patut diperjuangkan kebutuhan dasarnya. Sehingga mendorong saya untuk memilih komisi IV karena sangat dekat dengan rakyat kecil,”lanjut Ansy.

Berita Terkini, Eksklusif di WhatsApp KupangBerita.Com

+ Gabung


Powered By NusaCloudHost