Scroll Ke bawah untuk melanjutkan

Sidang Pisang Cavendish Memanas: Bukti Chat dan Rekaman Suara Seret Nama Kadis Pertanian Kabupaten Kupang

Avatar photo
Reporter : Makson Saubaki
Penasehat hukum Gasper Tipnoni menunjukkan bukti chat dan rekaman suara dalam sidang kasus pisang Cavendish di Pengadilan Negeri Oelamasi.
Penasehat hukum Gasper Tipnoni menunjukkan bukti chat dan rekaman suara dalam sidang kasus pisang Cavendish di Pengadilan Negeri Oelamasi.

Penasehat hukum Gasper Tipnoni menunjukkan bukti chat dan rekaman suara dalam sidang kasus pisang Cavendish di Pengadilan Negeri Oelamasi

Kupang, KBC – Persidangan lanjutan kasus dugaan pencurian pisang Cavendish yang menjerat terdakwa Gasper Tipnoni kembali menghadirkan drama hukum yang memanas di ruang sidang Pengadilan Negeri Oelamasi, Kabupaten Kupang, Selasa (20/5/2025).

Scroll kebawah untuk lihat konten
Ingin Punya Website? Klik Disini!!!

Kali ini, sorotan tajam publik mengarah ke Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Kupang, Amin Juariah, yang hadir sebagai saksi kunci yang dihadirkan Jaksa Penuntut Umum (JPU).

Baca Juga:  Tegakkan Marwah Institusi, Polda NTT Pecat Perwira Tak Beretika yang Terlantarkan Istri dan Anak

Atmosfer ruang sidang berubah tegang saat penasehat hukum terdakwa, Aris Tanesi, S.H., dan Yonris Tuka, S.H. dari LBH Surya NTT, membuka bukti baru berupa rekaman suara dan percakapan elektronik yang diduga kuat melibatkan sang Kadis dalam pengadaan anakan pisang di luar kontrak resmi.

“Kami sangat menyesalkan kesaksian saksi yang tidak konsisten, bahkan sempat menyangkal beberapa poin penting.

Namun bukti otentik membuktikan sebaliknya,” kata Aris kepada awak media seusai sidang.

Berita Terkini, Eksklusif di WhatsApp KupangBerita.Com

+ Gabung


Powered By NusaCloudHost