Scroll Ke bawah untuk melanjutkan

Daerah  

Usai Dilantik Presiden Prabowo, Menteri Komunikasi dan Digital Lakukan Kunjungan Perdana di Kupang

Avatar photo
Reporter : Makson Saubaki
Foto. Usai Dilantik Presiden Prabowo, Menteri Komunikasi dan Digital Lakukan Kunjungan Perdana di Kupang.
Foto. Usai Dilantik Presiden Prabowo, Menteri Komunikasi dan Digital Lakukan Kunjungan Perdana di Kupang.

Ia mengakui, bahwa sebelumnya para siswa dan guru kesulitan mengakses internet. Bahkan mau pelaksanaan ANBK saja mereka harus mengunakan sekolah lain.

“Akan tetapi dengan hadirnya program bhakti yang baru sebulan beroperasi para siswa dan guru sudah gampang mengakses internet dan melaksanakan ANBK secara mandiri,” ungkapnya.

Scroll kebawah untuk lihat konten
Ingin Punya Website? Klik Disini!!!

Selanjutnya Kepala Sekolah, Hendrik Mau langsung meminta penambahan satu BTS jaringan internet dan penambahan gedung belajar.

Menanggapi terkait penambahan jaringan internet langsung disanggupi Direktur Bakti dengan target 1 bulan.

Baca Juga:  Bupati Kupang Bangun Rumah untuk Janda Lansia dengan Dana Pribadi, Sebagai Persembahan kepada Tuhan

Sementara terkait penambahan gedung Menteri Meutya, pekan depan akan bertemu dengan Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah untuk membahas permintaan tersebut.

Selanjut Menkomdigi mengajak para siswa berdiskusi sambil melemparkan pertanyaan terkait aplikasi dan digitalisasi dan bagi siswa yang menjawab mendapatkan hadiah dari Menkomdigi.

Dalam kunjungan tersebut, Meutya Vidia Hafid, meninjau ruang guru, satelit bhakti, ruang kelas dan perpustakaan.***

Berita Terkini, Eksklusif di WhatsApp KupangBerita.Com

+ Gabung


Powered By NusaCloudHost