Bedah Rumah Bukti Konsistensi Jeriko Sejak Kampanye

IMG 20220528 WA0019 e1653748066243

Kupangberita.com — Program bedah rumah yang menyasar warga kurang mampu di Kota Kupang menjadi bukti konsistensi Wali Kota Kupang , Dr. Jefirstson R. Riwu Kore, MM, MH, yang terus memperjuangkan program-program pro rakyat sejak masa kampanye hingga saat ini menjelang akhir masa jabatan.

Pengakuan tersebut disampaikan Agus, Ketua RT. 021, Kelurahan Manutapen, saat menyampaikan isi hati keluarga penerima bantuan bedah rumah di Kelurahan Manutapen belum lama ini.

Agus mengapresiasi Wali Kota yang dinilainya konsisten sejak masa kampanye hingga saat ini terus memperjuangkan program pro rakyat yang menyentuh dan sangat bermanfaat bagi masyarakat kecil di kota ini.

Menurutnya program bedah rumah menjadi salah satu buktinya, selain program-program lainnya yang sudah dinikmati warga Kota Kupang di masa kepemimpinan Jeriko.

“Saya selalu mengikuti setiap pernyataan bapak sewaktu masih masa-masa pilkada tahun 2017. Bapak selalu mengatakan bahwa kembali ke tanah kelahiran bukan untuk mencari harta kekayaan tetapi semata-mata hanya untuk membantu saudara-saudaranya yang kurang beruntung.

Berita Terkini, Eksklusif di WhatsApp KupangBerita.Com

+ Gabung

Exit mobile version