Daerah  

Diduga Ngebut, Sopir Ambulance Tabrak Pick Up di Kupang, 2 Penumpang Luka Parah

Reporter : Makson Saubaki Editor: Redaktur
Foto. Diduga Ngebut, Sopir Ambulance Tabrak Pick Up di Kupang, 2 Penumpang Luka Parah.
Foto. Diduga Ngebut, Sopir Ambulance Tabrak Pick Up di Kupang, 2 Penumpang Luka Parah.

“Pengemudi mobil ambulance melaju dengan kecepatan tinggi dan pengemudi tidak bisa mengendalikan kendaraanya dan langsung menabrak mobil pick up yang datang dari arah berlawanan,” jelas Iptu Arina.

“Akibat dari tabrakan tersebut kedua mobil tersebut mengalami kerusakan parah. Sementara 2 orang penumpang mobil pick up asal Desa Pitay, atas nama Bernadus mengalami patah tulang pada bahu kiri dan Markus Lean, mengalami luka robek pada bagian kepala dan cedera pada pundak,”tambah Arina.***

 

Berita Terkini, Eksklusif di WhatsApp KupangBerita.Com

+ Gabung

Exit mobile version