Daerah  

19 Kecamatan Meriahkan Kick-off Nasional Kejuaraan Tarkam 2023, di Kabupaten Kupang

Foto. Bupati Kupang, Korinus Masneno, resmi buka kick off Kejuaraan Tarkam 2023 di GOR Komitmen.
Foto. Bupati Kupang, Korinus Masneno, resmi buka kick off Kejuaraan Tarkam 2023 di GOR Komitmen.

Bupati berharap dengan turnamen antar kampung ini menjadi wadah anak-anak Kabupaten Kupang berkompetisi di berbagai bidang seperti yang dilombakan karena olahraga bukan hanya soal fisik. Namun, mengajarkan tentang skill, pemikiran, taktik, strategi, kesabaran, keuletan, dan kerjasama tim.

“Harapan saya dengan adanya pertandingan ini akan muncul bibit-bibit atlit masa depan bagi Kabupaten Kupang,”ujar Bupati Masneno.***

 

Berita Terkini, Eksklusif di WhatsApp KupangBerita.Com

+ Gabung

Exit mobile version