Percepatan Penanganan Stunting di Kabupaten Kupang, Begini Langkah Dompet Dhuafa

IMG 20210927 WA0012 840x840 1

“Sedangkan untuk pembawa materi kami libatkan Dompet Dhuafa,”ujar Edrison Lanus.

Dia menambahkan, Dinas Pendidikan hadirkan 54 peserta berasal dari beberapa lembaga PAUD di Kabupaten Kupang.

Kerja sama yang baik dapat mencegah dan menurunkan Stunting yang ada di Kabupaten Kupang.

“Materi dari Dinas berupa bagaimana pola asuh orang tua ( parenting) yang baik guna mencegah terjadinya gejala Stunting,”ujar Edrison Lanus.

Edrison Lanus berharap dengan usai kegiatan kerja sama ini dapat ditindaklanjuti dengan upaya lanjutan dari Dompet Dhuafa dan pemerintah Daerah.

Kami optimis semakin banyak yang mau kolaborasi, pasti anak-anak yang ada di Pendidikan Anak Usia Dini di Kabupaten Kupang masih ada harapan.

“Kegiatan ini dapat menyelamatkan generasi kita yang mau dibilang masuk dalam kategori Stunting,”harap Edrison.

(Makson Saubaki)

 

 

 

Exit mobile version