Scroll Ke bawah untuk melanjutkan

Pendaftaran Calon Bupati dan Wakil Bupati, Polres Kupang Siagakan 128 Personil di Kantor KPU

Avatar photo
Reporter : Makson Saubaki Editor: Redaksi
Foto. Pendaftaran Calon Bupati dan Wakil Bupati, Polres Kupang Siagakan 128 Personil di Kantor KPU.
Foto. Pendaftaran Calon Bupati dan Wakil Bupati, Polres Kupang Siagakan 128 Personil di Kantor KPU.

Oelamasi, KBC — Pendaftaran Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Kupang Polres Kupang siagakan 128 Personil di Kantor KPU Kabupaten Kupang, Selasa (27/8/2024)

Kapolres Kupang, AKBP Anak Agung Gde Anom Wirata, S.I.K., M.H, mengungkapkan disiagakan personil ini guna mengamankan jalannya tahap pendaftaran calon bupati dan wakil bupati Kupang periode 2024-2029 yang akan berlangsung mulai hari ini Selasa tanggal 27-29 Agustus 2024.

Dalam upaya menjaga keamanan dan kelancaran selama pendaftaran tersebut, personil gabungan dibagi dalam enam satuan tugas (satgas).

Baca Juga:  Besok, Ribuan Pendukung Dampingi Jeriko dan Adinda Daftar ke KPU Kota Kupang

“Ke enam satgas terdiri dari satgas preemtif, satgas preventif, satgas penegakan hukum (Gakkum), satgas keamanan keselamatan ketertiban dan kelancaran (Kamseltibcar), satgas humas dan Satgas bantuan O
operasional,” Jelas Anak Agung.


Powered By NusaCloudHost